Deoxa Indonesian Channels

lisensi

infomasyarakat.com
Selasa, 29 April 2025, 12.23.00 WIB
Last Updated 2025-04-29T05:23:22Z

Teladani Quick Wins Presisi Polsek Panongan Gelar Baksos

Advertisement





Kab Tangerang - Dalam rangka peduli sesama, Polsek Panongan Polresta Tangerang Polda Banten menggelar kegiatan baksos kepada warga yang membutuhkan.


Jajaran Polsek Panongan sedang giat menggelorakan bakti sosial sebagai salah satu cara melayani dan membantu masyarakat, sebagai bentuk dari kegiatan kemanusiaan.


Terlihat para personel Polsek Panongan memberikan makanan serta sembako kepada warga pada Senin (28/04)


Iptu Jonathan Mampetua Sirait STrK Kapolsek Panongan Menyampaikan, 

“Hal tersebut adalah bentuk kepedulian kepolisian terhadap sesama,”


Ia juga menambahkan  “Semoga masyarakat merasa terbantu dengan kehadiran kepolisian ditengah-tengah mereka,”


Aksi sosial ini demi meneladani Quick Wins Presisi dalam upaya Polri yang bertransformasi menuju Polri yang semakin Presisi."Tandas nya